Selebintang.com - Gonjang-ganjing rumah tangga Sule dan Nathalie Holscher hingga kini masih berlanjut, Nathalie yang membuat Instagram stor...
“Trimakasih untuk semua. Aku capek sabar sabar sabar tapi
sabar ada batasnya dan berusaha berbuat ke arah yang lebih baik. Sayang dan
ikhlas tulis tapi kayak ngerasa cinta aku cuma cinta sendiri. Gak ada
feedbacknya” ungkap Nathalie dala Instagram story
nya.
Selain itu Nathalie juga mengungkapkan bahwa
“Untuk keluarga ku, baik pun yang di Belanda atau yang
disini. Mereka hanya mendengarkan curhatan hati aja, jadi jangan terlalu
didengarkan banget karena aku belum berbuka. Aku belum buka suara juga. Begitu pun
sebaliknya keluarga akang gitu ya, keluarga akang dalam hal kakak atau adeknya
atau siapapun itu.” Ungkap Nathalie dalam sebuah video yang diunggah oleh
Instagram @lambe_turah.
Sebelumnya, Nathalie sempat mengunggah sebuah foto di
Instagram story nya yang
memperlihatkan ia seperti sedang menangis dengan keterangan “kuat” dan story lainnya dengan keterangan “enough
is enough, I’m done!”.
(Gambar: Instagram/@nathalieholscher)